Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2016
Cita-Cita Dan Harapan 20 Tahun Akan Datang Namaku Jumrayanti, Biasa di panggil Jumra, alamat Rajang, anak pertama dari tiga bersaudara, saya anak satu-satunya perempuan kedua adik saya laki-laki, nama ayah Arfah dan ibu Hasnah, aku alumni dari smp negri 3 lembang. Semua orang pasti memiliki cita-cita dan harapan, termasuk aku pribadi, aku bercita-cita ingin menjadi seorang Dokter insyaallah, disamping itu aku juga bermimpi menjadi tentara atau polisi berhubung karena aku memiliki poster tubuh yang tinggi. Bukan hanya dari segi fisik, tetapi, aku memang berkeinginan   menjadi tentara ataupun polisi. Aku ingin menjadi dokter karena aku suka menolong seseorang yang membutuhkan bantuan. katakana saja orang sakit, jika tidak ada dokter siapa yang akan memberikan obat kepada mereka yang sakit, tanpa Dokter orang sakit tidak akan bisa mengetahui penyakit apa yang sedang di deritanya, Dokter juga bisa menyembuhkan penyakit apa saja tergantung dengan keahliaan dokter itu sendiri....